DoTA (Defense of the Ancients) merupakan game PC yang diproduksi oleh Blizzard dalam game induknya warcraft III : Frozen throne.
Permainannya dapat menggunakan seorang Hero, suatu karakter game tersebut dengan dibantu oleh creep. yaitu anak buah untuk perang.
Dalam game ini, jenis hero terbagi jadi 3 bagian. Yaitu : agility, inteligent, dan streinght.
Untuk saya semua tipe hero bisa dibilang "DEWA" kalo kita jago menggunakannya... Saya sangat suka memakai hero: tipe agi ----> rikimaru, yurnero, dan venge ; tipe inte ------> Lion, Lich dan wich doctor ( support abizz ) ; tipe strenght----> Earthseaker, Send King, dan treent protecctor.
Game ini juga memiliki item yang dapat membatu hero yang dapakai jadi lebih hebat.
DIAWAL GAME
Saya akan memilih item yang mungkin bisa menunjang item2 yang kita inginkan terlebih dahulu. Atau membeli item yang murah seperti akar pohon, 3 biji... dan tango 6 biji...
Saat war dimulai Pastikan kita harus memukul creep last hit... agar dapat uang yang banyak. jangan asal2 mukul aja... karna bisa gk dapat last hit.
kemudian jika kita memakai hero yang support jangan lupa bokong2 musuh yang berada di line yang lain. Apalagi tipe hero kita yang support abizz..
O iya saya lupa, dan di game ini terdiri dari 3 line( jalur) tempur. Saya lebih suka di Midle line... karna leveling lebih cepat.
Tapi untuk yang pemula saya saran kan pilih line yang berdua saja, sperti di line kiri atau kanan. Dalam permainan ini 5-5. dimana biasanya line tengah di ambil alih oleh 1 orang. dan kanan kiri 2 orang.
intinya di awal game perbanyak lah mencari gold. agar bisa membeli item yang diinginkan.
MID GAME
Di pertengahan game biasanya kita sudah bisa meng - kill lawan.. atau bisa dibilang waktunya mengincar hero lawan. biasanya waktu mid game ini antara menit 15-40. saya sarankan, jangan sendiri2. lebih bagus dengan kawan untuk mengincar hero lawan.
LAST GAME
Disni mulailah hero kita bisa dibilang sudah harus jadi. yaitu pada menit > mnit 40.
HERO UNTUK PEMULA
Saran saya : Axe dan Sniper
ITEM PEMULA
Usahkan harus membeli boot of speed terlebij dahulu. acient of tango. untuk healing.
Untuk axe = buat lah item vanguard dua biji. dan powertread. dan kalo bisa jadikan tarasque.
Untuk Sniper = jadikan power tread, Yasha, ultimate orb.. dan jadikan manta style. kemudian jadikan helm of dominator.
Mungkin hnya ini dlu yang saya berikan. semoga bermanfaat bagi yang ingin bermain ( pemula ). Jika ada saran silahkan di post. Terima kasih.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar